dailykota.com – Semarak Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78 mewarnai . Ribuan orang, termasuk Wakil . Reny A. Lamadjido, tumpah ruah di halaman Mapolda untuk mengikuti Olahraga Bersama yang di selenggarakan pada Sabtu, 22 Juni 2024.

Acara ini di awali dengan peserta oleh , Irjen. Pol. Dr. Agus Nugroho. Kapolda dalam arahannya menyampaikan bahwa Hari Bhayangkara merupakan momen bersejarah bagi Polri. Di usia ke-78 ini, Polri telah melewati perjalanan panjang penuh dedikasi dan pengabdian dalam melayani, melindungi, dan mengayomi masyarakat.

Lebih lanjut, Kapolda menegaskan komitmen Polri untuk meningkatkan sinergi dan kerjasama, tidak hanya di internal Polri. Tetapi juga dengan seluruh elemen masyarakat dan pemangku kepentingan lainnya. Hal ini di buktikan dengan di selenggarakannya Olahraga Bersama dan berbagai , seperti siskamling, konten kreatif, stand up comedy, , futsal, sepak bola, setapak perubahan Polri, Bhayangkara Trail Adventure, Offroad dan road race.

Kapolda berharap kegiatan ini menjadi sarana untuk meningkatkan kesehatan dan kebugaran jasmani para personel , Polri, dan masyarakat. Selain itu, momen Hari Bhayangkara ini di harapkan dapat meningkatkan semangat pengabdian kepada masyarakat dan bangsa.

Suasana semakin meriah dengan berbagai perlombaan yang di adakan. Para peserta antusias mengikuti perlombaan dan menunjukkan bakat terbaik mereka. Kemeriahan acara semakin terasa dengan adanya hiburan musik dan berbagai doorprize yang menarik.

HUT Bhayangkara ke-78 menjadi momen penting bagi Polri untuk terus meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada masyarakat. Semangat sinergi dan kolaborasi yang di tunjukkan dalam Olahraga Bersama dan berbagai lomba di harapkan dapat menjadi modal utama Polri dalam mewujudkan keamanan dan ketertiban di wilayah Sulawesi Tengah.